Anggota DPRD Gresik Ricke Mayumi Ingatkan Remaja Pentingnya Keseimbangan Ekonomi dan Mental
INFOGRESIK – Menjaga keseimbangan antara ekonomi dan kesehatan mental menjadi hal yang penting untuk dipahami sejak dini. Namun, di tengah kehidupan yang serba cepat, tugas sekolah yang menumpuk, ekspektasi orang tua, pengaruh media sosial, hingga kondisi ekonomi keluarga sering kali membuat mental remaja terbebani. Hal ini disampaikan Anggota DPRD Gresik Ricke Mayumi saat kegiatan Workshop
