Bikin Petani Tersenyum, Bupati Gresik dan Dirut Pupuk Indonesia Serahkan Bantuan 2 Ton Pupuk

INFOGRESIK – Kabar gembira kembali datang untuk para petani. Setelah pemerintah menetapkan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) gabah sebesar Rp6.500 per kilogram, kini Presiden Prabowo melalui Pupuk Indonesia dan Petrokimia Gresik menurunkan harga pupuk bersubsidi hingga 20 persen. Kebijakan ini disambut antusias para petani, seperti terlihat dalam kegiatan Rembuk Tani di Kios Pupuk Bersubsidi UD Sumber

Read More

Kunjungi Gudang Pupuk Petrokimia Gresik, Dirut Pupuk Indonesia Sebut Distribusi Meningkat 12 Persen

INFOGRESIK – Menjelang musim tanam, Pupuk Indonesia memastikan stok pupuk bersubsidi dalam kondisi aman dengan total alokasi mencapai 1,05 juta ton. Bahkan, distribusinya tercatat terus meningkat dari tahun ke tahun. Hal itu disampaikan Direktur Utama Pupuk Indonesia Rahmad Pribadi saat meninjau gudang pupuk milik Petrokimia Gresik, Rabu (29/10/2025). Dalam kunjungan tersebut, Rahmad didampingi jajaran komisaris

Read More

Lepas Truk Pupuk Bersubsidi hingga Rembuk Tani, Dirut PI dan PG Pastikan Program Ketahanan Pangan Terealisasi

INFOGRESIK – Komitmen Pupuk Indonesia (PI) Grup dan Petrokimia Gresik (PG) dalam mendukung program Presiden Prabowo di bidang ketahanan pangan bukan sekadar slogan, tetapi telah terbukti nyata. Demi memenuhi kebutuhan pupuk bersubsidi untuk musim tanam akhir tahun 2025 sekaligus mendukung kebijakan Harga Eceran Tertinggi (HET), Direktur Utama Pupuk Indonesia Rahmad Pribadi bersama jajaran komisaris dan

Read More

Gembira, Pemilik Unit Apartemen Icon Mall Gresik Kini Sudah Pegang Sertifikat

INFOGRESIK — Para pemilik unit Apartemen Icon Mall Gresik kini bisa bernapas lega. Setelah penantian panjang, developer resmi menyerahkan Sertifikat Hak Milik Satuan Rumah Susun (SHMSRS) kepada pemilik unit. Penyerahan sertifikat ini diterbitkan untuk Icon Apartment Tower A, yang dibangun oleh perusahaan developer PT Raya Bumi Nusantara Permai. Dengan diterbitkannya SHMSRS, Icon Apartment menjadi apartemen

Read More

Berbagi Inspirasi, CEO Infogresik Jadi Narasumber di Gebyar Bulan Bahasa Spemdalas

INFOGRESIK – SMP Muhammadiyah 12 GKB (Spemdalas) Gresik kembali menggelar Gebyar Bulan Bahasa. Bukan di sekolah, kegiatan ini dilangsungkan di Atrium Icon Mall, Selasa (28/10/2025). Salah satu rangkaian acaranya yakni talkshow yang menghadirkan sosok inspiratif muda sekaligus CEO Infogresik, Muhammad Irwan. Dihadapan ratusan siswa, Irwan menyampaikan pentingnya pengetahuan dalam menggunakan media sosial, terutama dalam penulisan

Read More

Peternak Kambing di Gresik Berharap Pemerintah Gencarkan Pendampingan dan Kontes Hewan

INFOGRESIK – Usaha peternakan kambing dan domba di Kabupaten Gresik dinilai memiliki peluang besar untuk berkembang. Potensi ini muncul karena setiap tahun kebutuhan hewan kurban terus meningkat. Ketua Indonesia Goat Breeders (IGB) Kabupaten Gresik, Yazid, mengatakan bahwa permintaan kambing selalu melonjak menjelang Hari Raya Iduladha, terutama dari perusahaan-perusahaan yang menyalurkan hewan kurban kepada masyarakat. “Jumlah

Read More

Berpura-pura Tarik Uang, Pria 34 Tahun Curi Rp3 Juta di Indomaret Srembi Kebomas

INFOGRESIK – Aksi nekat dilakukan pria berinisial MAK (34), warga Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Ia mencuri uang Rp3 juta di meja kasir Indomaret Dusun Srembi, Desa Kembangan, Kecamatan Kebomas, Kabupaten Gresik, Senin (27/10/2025) siang. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 12.00 WIB. Saat kejadian, karyawan Indomaret bernama Lina Febriana (23) sedang berjaga bersama rekannya Vika. Pelaku

Read More

Oleng di Tikungan Jalan Raya Desa Padeg Cerme, Warga Tuban Tewas Tertabrak Truk Tronton

INFOGRESIK – Seorang warga Desa Bandungrejo, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, bernama Bahri, tewas setelah mengalami kecelakaan di Jalan Raya Desa Padeg, Kecamatan Cerme, Kabupaten Gresik. Peristiwa nahas itu terjadi pada Senin (27/10/2025) sekitar pukul 06.00 WIB. Bermula saat Bahri yang mengendarai sepeda motor Suzuki warna putih hitam dengan nomor polisi S 6198 IU melaju dari

Read More

Fasilitasi Pelatihan Perawatan AC, Disnaker dan PCNU Gresik Berkolaborasi Atasi Pengangguran

INFOGRESIK – Tingginya angka pengangguran terbuka di Kabupaten Gresik mendorong Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) berkolaborasi dengan Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Omah Masyarakat Berdaya PCNU Gresik untuk membuat terobosan. Salah satunya melalui Pelatihan Perawatan Sistem Air Conditioner (AC) yang digelar di Aula Lantai II Kantor PCNU Gresik, Senin (27/10/2025). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Kepala Disnaker

Read More

Jadwal Pelayanan SIM & SKCK Keliling Polres Gresik Tanggal 27 Oktober hingga 01 November 2025

INFOGRESIK – Berikut jadwal pelayanan mobil SIM & SKCK keliling Polres Gresik untuk pekan ini pada hari Senin-Sabtu atau tanggal 27 Oktober – 01 November 2025. Hari Senin tanggal 27 Oktober 2025, SIM keliling akan dilaksanakan di Pasar PPS. Hari Selasa tanggal 28 Oktober 2025, SIM keliling akan dilaksanakan di Alun-alun Gresik. Hari Rabu tanggal 29

Read More