INFOGRESIK – Peringatan Hari AIDS Sedunia yang jatuh setiap 1 Desember bukanlah sekadar formalitas, melainkan momentum penting untuk mengikis stigma dan merajut dukungan bagi para Orang dengan HIV/AIDS (ODHA). Semangat ini begitu terasa di Kabupaten Gresik, manakala Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) menggandeng erat Gabungan Organisasi Wanita (GOW) untuk menggelar serangkaian kegiatan inspiratif pada Senin (1/12/2025) […]

The post Peringatan Hari AIDS di Gresik, KPA dan GOW Gelar Mobile VCT Hingga Sosialisasi On The Road appeared first on info GRESIK.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *