Antar Penumpang ke Kapal, Nelayan Asal Lumpur Gresik Hilang Misterius di Laut

INFOGRESIK – Seorang nelayan asal Kelurahan Lumpur, Kecamatan Gresik, Kabupaten Gresik, dilaporkan hilang di perairan Gresik setelah mengantarkan penumpang ke kapal pada Senin (5/1/2026). Korban diketahui bernama Matrakim, yang akrab disapa Yaik. Peristiwa ini terungkap dari rekaman CCTV pelabuhan yang menunjukkan kejanggalan pada perahu milik korban sekitar pukul 15.00 WIB. Dalam rekaman tersebut, perahu tampak

Read More