Hilang Kendali, Pengendara Motor Tewas Usai Tabrak Median Jalan di GKB Gresik

INFOGRESIK – Seorang pengendara sepeda motor bernama Erna Ramadani mengalami kecelakaan tunggal maut di kawasan Perumahan Gresik Kota Baru (GKB), tepatnya di Jalan Kalimantan, Kecamatan Manyar, Kabupaten Gresik, pada Jumat (19/12/2025) pagi. Kapolsek Manyar, Iptu Muhammad Gifari Syarifuddin, mengonfirmasi bahwa insiden tersebut terjadi sekitar pukul 07.30 WIB. Korban diketahui bernama Erna Ramadani (16), warga Jalan

Read More

Polres Gresik Periksa 4 Pengelola Aplikasi “Go Matel” Terkait Aktivitas Debt Collector

INFOGRESIK – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gresik bergerak cepat mengamankan empat orang yang diduga terlibat dalam pembuatan dan pengelolaan aplikasi “Go Matel”. Aplikasi tersebut disinyalir digunakan oleh penagih utang atau debt collector untuk melacak data kendaraan di wilayah Gresik. Kapolres Gresik, AKBP Rovan Richard Mahenu, mengungkapkan bahwa langkah ini diambil menyusul adanya dugaan penyalahgunaan

Read More

Atlet Asal Gresik Sumbang 3 Emas untuk Indonesia di SEA Games 2025 Thailand

INFOGRESIK – Kontingen atlet asal Kabupaten Gresik yang memperkuat Tim Nasional Indonesia sukses menorehkan prestasi gemilang di ajang SEA Games XXXIII 2025 Thailand. Hingga Rabu (17/12/2025), para atlet kebanggaan Gresik berhasil menyumbangkan total 6 medali, yang terdiri dari 3 medali emas, 2 perak, dan 1 perunggu. Capaian medali emas didominasi oleh cabang olahraga (cabor) panjat

Read More

Dari Gresik untuk Sumatera, Karyawan PLN Nusantara Power Kumpulkan Pakaian hingga Uang untuk Korban Bencana

INFOGRESIK – Jarak ribuan kilometer antara Kabupaten Gresik dengan daratan Sumatera Barat dan Aceh seolah terkikis oleh rasa kemanusiaan. Di saat curah hujan ekstrem memaksa ribuan warga di ujung barat Indonesia mengungsi akibat banjir, sebuah gerakan kepedulian lahir dari sudut instalasi pembangkit listrik di Jawa Timur. PT PLN Nusantara Power (NP) Unit Pembangkitan (UP) Gresik

Read More

Bersenjata Airsoft Gun, Komplotan Curanmor di Gresik Ditembak Polisi

INFOGRESIK – Tim Resmob Satreskrim Polres Gresik berhasil meringkus komplotan pencurian kendaraan bermotor (curanmor) lintas wilayah yang kerap meresahkan warga. Empat pelaku yang berasal dari Madura dan tinggal di Surabaya ini berhasil diamankan setelah sempat melakukan perlawanan saat proses penangkapan. Kasatreskrim Polres Gresik AKP Arya Widjaya melalui Kanit Resmob Ipda Andi Muh. Asyraf Gunawan mengonfirmasi

Read More

Inovasi Peternakan Kambing BUMDes Kedanyang Makmur, Dari Rp20 Juta Menuju Desa Mandiri

INFOGRESIK – Inovasi tak mengenal usia. Frasa ini tepat disematkan pada Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Kedanyang Makmur di Desa Kedanyang, Kecamatan Kebomas, Kabupaten Gresik. Meski baru berdiri sekitar lima bulan, tepatnya sejak akhir Agustus tahun ini, BUMDes ini telah mengambil langkah berani dengan menjadikan sektor peternakan kambing sebagai jangkar utama usahanya, dengan target jelas

Read More

Membangun Jati Diri Bangsa, Jiddan Ajak Pemuda Jadikan Pancasila sebagai Kompas Etika di Era Digital

INFOGRESIK – Di tengah derasnya arus informasi dan tantangan polarisasi di era digital, kompas etika kebangsaan bagi generasi muda menjadi semakin krusial. Kekhawatiran ini dijawab oleh Anggota MPR RI dari Fraksi NasDem, Thoriq Majiddanor, S.E., S.H., M.HP., yang akrab disapa Jiddan, melalui gelaran Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Gresik, Senin malam (15/12/2025). Mengambil tema

Read More

Dari Gresik ke Jakarta, Sebuah Perjalanan Jurnalis Daerah Menjadi Inspirasi Nasional

INFOGRESIK – Bagi saya, menjadi jurnalis media lokal berarti belajar mencintai setiap sudut kota. Dari lorong-lorong kecil hingga denyut kehidupan masyarakat sehari-hari, semua adalah cerita yang layak disuarakan. Dari Gresik, perjalanan ini bermula. Ratusan kilometer saya tempuh menuju Jakarta, memenuhi panggilan Voyage of Stories dari CIMB Niaga. Sebuah perjalanan yang bukan sekadar perpindahan tempat, melainkan

Read More

Kolaborasi Merangkai Masa Depan: CIMB Niaga Gandeng Nasabah, Jurnalis, dan Komunitas dalam Gerakan Keberlanjutan

INFOGRESIK – Komitmen terhadap masa depan yang lestari tak lagi menjadi pilihan, melainkan sebuah keharusan kolektif. Menyadari peran vital ini, PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) kembali menggelar event flagship keberlanjutan tahunannya, “The Cooler Earth 2025” (TCE 2025), yang berlangsung dalam rangkaian Kejar Mimpi Fest 2025 di Jakarta Convention Center (JCC), pada 13–14 Desember

Read More

Cegah Kecelakaan, Polisi Semprot Cat Jalan Berlubang di Gresik

INFOGRESIK – Libur panjang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) di depan mata. Namun, ancaman bahaya di jalur utama Kabupaten Gresik masih mengintai. Menanggapi potensi lonjakan volume kendaraan serta risiko kecelakaan, Kepolisian Resor Gresik mengambil langkah proaktif dan cepat. Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Gresik turun langsung ke lapangan dengan menandai puluhan titik jalan

Read More